Dengan menerbitkan halaman Kebijakan Privasi ini, kami akan menjelaskan kepada pengguna bagaimana cara kami sebagai penyedia layanan dalam mengelola Website kami. Agar anda dapat memahami alasan mengapa kami mengumpulkan informasi pribadi tertentu, menggunakan informasi tersebut dan bagaimana cara kami menjaga keamanan Informasi Pribadi anda. Karena itu, kami mengharapkan agar anda menyempatkan waktu untuk membaca halaman Kebijakan Privasi ini sebelum memutuskan untuk menggunakan layanan kami.
Pengumpulan Informasi
Saat anda mengunjungi Layanan kami, kami akan secara otomatis mengumpulkan informasi pribadi tertentu dari seluruh pengguna. Informasi yang kami kumpulkan mulai dari hal yang mendasar misalnya saja seperti: alamat Email, alamat Ip, model perangkat, jenis perambanan, dan penyedia jaringan internet yang digunakan. Adapun informasi lainnya seperti: Nama pengguna, alamat pengguna dan nomor telepon.
Penggunaan Informasi
Informasi yang telah dikumpulkan akan digunakan guna membantu kami dalam mengembangkan layanan kami sehingga layanan kami dapat selalu bermanfaat bagi anda. Penggunaan informasi misalnya saja dalam membantu kami mengetahui Konten-konten apa saja yang anda minati, iklan yang mungkin akan berguna bagi anda, serta membantu kami agar dapat memantau berapa lama waktu yang anda gunakan saat anda menggunakan layanan kami.
Keamanan Informasi
Kami selalu memastikan bahwa keamanan seluruh data Pribadi anda yang telah kami kumpulkan agar tidak terjadi kebocoran kepada pihak lain tanpa sepengetahuan pengguna. Kami akan melakukan upaya terbaik kami dengan mengikuti standar keamanan yang sudah ditetapkan. Kami tidak akan memperdagangkan maupun penghancuran data pribadi anda tanpa izinKami juga tidak akan mengungkapkan informasi pribadi anda kepada pihak lain tanpa izin anda kecuali informasi di perlukan oleh proses Hukum untuk menjaga hak-hak kami.
Log File
Saat menjalankan Website kami juga menggunakan fitur Log File. File log adalah file yang dihasilkan oleh perangkat lunak yang berisi tentang informasi mengenai operasi, aktivitas, dan pola penggunaan, server, atau sistem IT. File log akan menyertakan catatan historis dari semua proses, peristiwa, dan pesan bersama dengan data deskriptif tambahan, seperti stempel waktu, untuk mengontekstualisasikan informasi tersebut. Stempel waktu menunjukkan kepada kami apa yang terjadi di dalam sistem dan kapan peristiwa tersebut terjadi. Jika terjadi kesalahan dengan sistem, maka kami akan memiliki catatan terperinci dari setiap tindakan sebelum peristiwa tersebut.
Cookies
Dalam mengelola website kami, kami juga menggunakan fitur yang dikenal dengan nama “Cookies”. Cookies merupakan sebuah fitur yang akan membantu dalam menyimopan sebagian data anda pada direktori file browser saat anda mengunjungi sebuah website. Dengan penggunaan Cookie ini, anda akan menjadi lebih mudah dalam mengetahui aktivitas anda sebelumnya saat menggunakan layanan kami. Apabila anda tidak setuju dengan penggunaan Cookie ini, anda dapat menonaktifkannya melalui pengaturan browser pada perangkat anda.
Perlindungan Anak
Saat mengumpulkan informasi, sistem kami mungkin akan mengambil beberapa informasi dari anak dengan umur dibawah 13 tahun. Demi menjaga linkungan berinternet yang sehat dan aman untuk semua kalangan, kami berharap kepada orang tua anak untuk selalu memantu aktivitas anaknya dalam menggunakan internet. Apabila orang tua mendapati bahwa kami sudah secara tidak sengaja mengumpulkan informasi mereka, anda dapat segera menghubungi kami agar kami dapat segera melakukan upaya dalam menghapus informasi tersebut.
Perubahan Kebijakan Privasi
Kebijakan Privasi kami saat ini mungkin dapat berubah sewaktu-waktu dalam mengikuti perkembangan dan untuk dapat terus mengikuti ketentuan hukum terbaru. Dengan itu kami mengharapkan kepada pengguna untuk selalu meninjau kembali kebijakan privasi kami agar anda dapat selalu mengetahui setiap perubahan yang terjadi. Jika terjadi perubahan yang signifikan, maka akan kami informasikan melalui Email pengguna.
Persetujuan Pengguna
Dengan tetap menggunakan layanan kami setelah anda membaca ketentuan dari Kebijakan Privasi kami, maka anda akan kami anggap sudah setuju dengan semua ketentuan dari Kebijakan Privasi kami. Apabila ada dari ketentuan Kebijakan Privasi kami yang mungkin akan memberatkan anda atau tidak anda setujui, maka anda dapat segera menghubungi kami agar kami dapat menghapus informasi anda yang telah kami kumpulkan.